Travel dari Surabaya ke Yogyakarta adalah solusi perjalanan yang ekonomis, efisien, dan praktis untuk melakukan perjalanan jarak jauh.
Dengan tarif yang terjangkau, penumpang dapat menikmati perjalanan yang nyaman tanpa harus merogoh kocek dalam-dalam alias hemat dikantong
Kelebihan layanan travel Surabaya Jogja 24 jam lainnya adalah perjalanan yang cepat dan efisien, karena penumpang bisa sampai ke tujuan dengan waktu yang singkat.
Yang lebih menarik lagi, penumpang tidak perlu ganti-ganti kendaraan selama perjalanan, hal ini membuat perjalanan semakin lancar dan menyenangkan, tanpa adanya gangguan.
Kenapa tidak pakai angkutan umum saja?
Angkutan umum bukan merupakan akomodasi perjalanan efisien, karena banyak hal tidak menyenangkan akan dihadapi penumpang seperti stres selama perjalanan atau hal-hal berikut ini:
1. Kenyamanan dan privasi: Angkutan umum seringkali tidak menawarkan kenyamanan dan privasi yang memadai, terutama dalam perjalanan jarak jauh. Kursi yang sempit, fasilitas yang terbatas, dan gangguan dari penumpang lain dapat membuat perjalanan menjadi tidak menyenangkan.
2. Keterbatasan bagasi: Beberapa angkutan umum memiliki keterbatasan dalam kapasitas bagasi, yang membuat penumpang kesulitan membawa barang bawaan atau belanjaan dengan nyaman.
3. Layanan tidak sesuai harga: Beberapa angkutan umum mungkin tidak memberikan layanan yang memadai seperti AC yang baik, fasilitas kebersihan yang terjaga, atau pelayanan yang ramah dari pengemudi atau petugas angkutan.
4. Jadwal dan rute tidak pasti: Angkutan umum sering mengalami keterlambatan atau tidak memiliki jadwal yang pasti, yang dapat mengganggu rencana perjalanan dan menyebabkan ketidakpastian
5. Tidak aman: Risiko kejahatan seperti pencopetan, penipuan, atau pelecehan seringkali terjadi di angkutan umum, membuat penumpang merasa tidak aman selama perjalanan.
Salah satu akomodasi yang bisa diandalkan ada disini
Layanan transportasi travel eksekutif Surabaya Jogja menawarkan layanan perjalanan yang cepat dan efisien, memastikan penumpang sampai ke tujuan dengan waktu yang singkat.
Dengan layanan jemput, penumpang tidak perlu repot-repot pergi ke terminal atau stasiun, karena mereka akan dijemput langsung dari lokasi yang diinginkan.
Selain itu, travel van juga memiliki ruang bagasi yang luas, memungkinkan penumpang untuk membawa barang bawaan dengan nyaman tanpa perlu khawatir tentang keterbatasan ruang.
Jadwal jalan travel dari Surabaya ke Yogyakarta
Perjalanan bisa dimulai pagi maupun malam hari, untungnya driver akan menjemput penumpang sesuai lokasi pemesan.
Jika driver belum datang penumpang bisa menunggu sebentar atau melakukan kontak melalui telepon atau WA untuk memastikan kembali jadwal perjalanan
Dari Surabaya | Dari Jogjakarta |
07.00 WIB | 07.00 WIB |
19.00 WIB | 19.00 WIB |
Biaya akomodasi perjalanan travel dari Surabaya ke Yogyakarta
Layanan travel van menawarkan biaya akomodasi yang sangat terjangkau dan ramah kantong bagi penumpang, cocok untuk perjalanan bagi penumpang dengan budget terbatas.
Selain itu, fasilitas pendukung lainnya juga sangat mumpuni dan dapat diandalkan, seperti kursi yang nyaman, sistem pendingin (AC) udara yang full, ruang gerak yang luas, hingga fasilitas hiburan.
Kota Asal | Kota Tujuan | Harga (Rp) |
Surabaya | Jogja, Klaten, Solo | 200.000 |
Bandara Juanda | Jogja, Klaten, Solo | 200.000 |
Pelabuhan Tanjung Perak | Jogja, Klaten, Solo | 200.000 |
Sidoarjo | Jogja, Klaten, Solo | 200.000 |
Gresik | Jogja, Klaten, Solo | 350.000 |
Pesan segera kursi yang diinginkan sebelum sold
Pastikan untuk memesan kursi yang inginkan sebelum kursi tersebut terjual habis melalui Duta Kartika Travel dengan menghubungi kontak berikut:
- Alamat: Jalan Laksda Adisutcipto Km 8,5 Kopenrejo (Barat Hotel Sheraton Mustika Yogyakarta) 55282
- Alamat: Jl. Sunandar Priyo Sudarmo No.73-77, Purwantoro, Kec. Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur 65126
- Telp/WA: 081226006474
- Telp/WA: 081804220311